| Rabu, 14 Januari 2026

Selasa, 13 Januari, 2026 | 8 dibaca | 0 dikomentari | 0 dibagi

Lowongan Kerja Tambang Timah Supervisor Produksi PT Mitra Stania Bemban (Bangka) - Arsari Tambang Minimal S1

ARSARI TAMBANG

Arsari Tambang melalui unit bisnisnya membuka kesempatan bagi tenaga profesional untuk bergabung sebagai Supervisor Produksi dengan penempatan di PT Mitra Stania Bemban (Bangka). Kami mencari individu yang memiliki kepemimpinan kuat dan pemahaman mendalam tentang operasional pertambangan.

 

Supervisor Produksi

KUALIFIKASI:

  • Pendidikan S1 Teknik Pertambangan.
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 5 Tahun.
  • Bisa mengemudikan kendaraan roda empat/ LV (Memiliki SIM A).
  • Memiliki sertifikasi POP (menjadi kualifikasi wajib) dan POM menjadi nilai tambah.
  • Dapat mengoperasikan software tambang.
  • Memiliki pengalaman di pertambangan timah, atau alluvial mine.
  • Mengetahui tentang alat berat di pertambangan.
  • Berdomisili atau bersedia dengan penempatan di Bangka.

DESKRIPSI KERJA:

  • Memimpin tim produksi (Foreman, Operator dan Dumpman).
  • Bertanggung jawab mengenai produksi dan produktifitas alat berat.
  • Menyusun rencana kerja untuk ketercapaian produksi.
  • Melakukan problem solving di area kerja.
  • Membuat laporan harian, mingguan, bulanan, & tahunan produksi.
  • Mengetahui undang-undang yang berkaitan dengan pertambangan dan lingkungan.
  • Konsen terhadap kinerja vendor alat berat di area site.
  • Mematuhi dan melaksanakan perintah atasan sesuai dengan norma yang berlaku.
  • Mematuhi dan menjalankan semua aturan K3LH yang berlaku dan SOP Perusahaan.

 

Surat Lamaran dan Daftar Riwayat Hidup/ CV dikirim via email dengan subjek Nama Pelamar - Posisi yang Dilamar ke:

recruitment.msptin@arsari.co.id

Lowongan terbuka sampai tanggal 20 Januari 2026

 

Perusahaan kami tidak pernah meminta biaya atau imbalan dari calon tenaga kerja dalam bentuk apapun.

Kami tidak pernah meminta pihak ketiga untuk melakukan proses pemesanan tiket atau akomodasi tertentu.

  • Di iklankan: 2026-01-13 16:21:16 - Standar Waktu Asia Tenggara
  • Berakhir: 2026-01-27 23:59:59 - Standar Waktu Asia Tenggara
Tentang Kami   •   Warta   •   Syarat & Ketentuan   •   Frequently Asked Questions (FAQ)   •   Site Map   •   Testimoni   •   Friend Link
 
 

 

Copyright © 2018. minergynews.com Allrights Reserved. Powered by Cancer Digital Services - Indonesia