| Jumat, 23 Mei 2025

Kamis, 8 Mei, 2014 | 590 dibaca | 0 dikomentari | 9 dibagi

PT. Darma Henwa, Tbk

Loker PT Darma Henwa, Tbk 2014 darma henwa perusahaan kontraktor terbesar di indonesia darma www. pth.co.id dharma henwa

Kami adalah perusahaan terkemuka terintegrasi dalam pelayanan pertambangan selama lebih 20 tahun. Untuk mendukung expansi kami, kami sangat membutuhkan kandidat profesional, berkualitas dan bermotivasi tinggi untuk bergabung bersama kami untuk posisi sebagai berikut :

 

Head of People Development Section

Gambaran Pekerjaan

  • Mengarahkan dan mengkoordinir seluruh aktivitas pengembangan karyawan dalam rangka pencapaian kompetensi karyawan level staff seluruh projek dan seluruh posisi di Head Office serta kantor Balikpapan melalui TNA berdasarkan matriks kompetensi yang berlaku untuk memastikan tersedianya SDM dari internal perusahaan sesuai dengan tuntutan pekerjaan dan rencana kerja yang ditetapkan.

Kualifikasi:

  • Tingkat pendidikan minimal S1 jurusan Manajemen / Teknik Industri /Psikologi
  • Usia minimal 30 tahun
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 4 tahun di bidang HRD, lebih disukai jika memiliki pengalaman di Perusahaan Tambang minimal 2 tahun
  • Memahami Flow Training, Wawasan perangkat training, Lembaga Training, dan pengambangan SDM
  • Memahami Proses Tambang
  • Memiliki kemampuan komunikasi, interpersonal, dan presentasi yang baik
  • Mampu mengoperasikan komputer
  • Mampu berbahasa Inggris dengan baik

 

HR Operation Manager

(Posisi Permanen untuk 1 orang)

Responsibility :

  • Memanage dan mereview semua aktivitas Human Resource Operation termasuk Compensation & Benefit, Industrial Relations, dan Office Service Facilities

Requirement :

  • Tingkat pendidikan minimal S1 jurusan Teknik Industri, Management, Hukum, Human Resource Management, Ekonomi
  • Usia minimal 35 tahun
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 8 tahun dibidang yang sama (5 tahun di level managerial) di Perusahaan Pertambangan / Mining Company
  • Lebih disukai sudah memiliki pengalaman menjadi HR Operation Manager atau minimal Superitendent HR Operation di Perusahaan Pertambangan / Mining Company
  • Memiliki keterampilan manajerial
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Mampu mengoperasikan komputer
  • Mampu berbahasa Inggris dengan baik

 

Head of HR Planning & Development Departement

Gambaran Pekerjaan

  • Mengelola, mereview, dan melakukan tindakan perbaikan terhadap sleuruh aktivitas departemen meliputi pengembangan system dan kebijakan HRD, budaya organisasi, dan pemenuhan SDM yang sesuai dengan kualifikasi berdasarkan strategi divisi HRD dan kebijakan yang berlaku untuk menjamin, aktivitas departemen selaras dengan arah pengembangan dan objektif perusahaan dalam batasan budget yang telah ditentukan.

Kualifikasi:

  • Tingkat pendidikan minimal S1 jurusan Manajemen / Teknik Industri /Psikologi, S2 jurusan Manajemen / Teknik Industri / Psikologi (lebih disukai)
  • Usia minimal 30 tahun
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 7 tahun di bidang HRD, lebih disukai jika memiliki pengalaman di Perusahaan Tambang minimal 3 tahun
  • Memiliki pemahaman mengenai Modul Pelatihan, Peraturan Pemerintah, Teknik Rekrutmen, dan Industrial Realtion
  • Memiliki pemahaman yang mendalam mengenai HRD
  • Memahami Proses Tambang
  • Memiliki kemampuan managerial, komunikasi, interpersonal, dan presentasi yang baik
  • Memiliki keterampilan strategi organisasi, manajemen resiko, dan teknik fasilitator
  • Mampu mengoperasikan komputer
  • Mampu berbahasa Inggris dengan baik

 

HR Superintendent

(Posisi Permanen untuk 1 Orang)

Gambaran Pekerjaan

  • Mengimplementasikan, mengkoordinir, dan mengawasi pelaksanaan kebijakan-kebijakan managemen perusahaan dan aturan -aturan pemerintah yang berkenaan dengan masalah industrial relation, compensation benefit, recruitment, community relation, dan general affair.

Kualifikasi:

  • Tingkat pendidikan minimal S1 jurusan Manajemen / Hukum /Psikologi
  • Usia minimal 35 tahun
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 5 tahun dibidang yang sama
  • Memiliki keterampilan manajerial
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Mampu mengoperasikan komputer
  • Mampu berbahasa Inggris dengan baik
  • Bersedia ditempatkan di Site (Kalimantan Area)

 

Bagi Anda yang memenuhi kualifikasi diatas dan berminat untuk mengisi posisi tersebut, silakan mengirimkan CV anda ke:

recruitment@ptdh.co.id

Silahkan tulis posisi yang di lamar pada subject email

Sebutkan sumber informasi lowongan kerja http://lowongan-kerja.tambang.or.id pada badan email atau surat lamaran

Untuk mengetahui lebih lanjut tentang Perusahaan kami silahkan mengunjungi www.ptdh.co.id

Hanya kandidat yang memenuhi kualifikasi dan persyaratan diatas yang akan dipanggil.

  • Di iklankan: 2014-05-08 00:00:00 - Standar Waktu Asia Tenggara
  • Berakhir: 2014-05-22 00:00:00 - Standar Waktu Asia Tenggara
Tentang Kami   •   Warta   •   Syarat & Ketentuan   •   Frequently Asked Questions (FAQ)   •   Site Map   •   Testimoni   •   Friend Link
 
 

 

Copyright © 2018. minergynews.com Allrights Reserved. Powered by Cancer Digital Services - Indonesia