11 hari lalu | Kamis, 1 Januari, 2026 | 231 dibaca | 0 dikomentari | 0 dibagi
Halo Rekan Minergi,Memasuki tahun 2026, sektor industri strategis di Indonesia terus mengalami perkembangan pesat. Untuk mendukung kebutuhan karier Anda di tahun yang baru ini, MinergyNews.com kini menyediakan informasi Lowongan Kerja yang mencakup berbagai sektor utama, yaitu:PertambanganMinyak & GasKelistrikanPerkebunan & KehutananKonstruksiSektor LainnyaKami ingin memastikan fitur ini menjadi solusi yang paling efektif bagi Anda dalam mencari peluang kerja sepanjang tahun 2026. Oleh karena itu, kami sangat mengharapkan masukan dan survei...
10 hari lalu | Jumat, 2 Januari, 2026 | 42 dibaca | 0 dikomentari | 0 dibagi
PT SMOE Indonesia (SEATRIUM)PT SMOE Indonesia, a company engaged in the Oil and Gas construction sector, is currently seeking qualified and experienced professionals to join our team in Batam.Placement: Batam, Riau Islands Open PositionsStructural EngineerSubcontract LeadContract AdminQualifications:Minimum 3-5 years of relevant experience in the same role, preferably within the EPCI industry.Familiarity with structural design concepts, subcontracting processes, and contract administration principles.Demonstrated...
10 hari lalu | Jumat, 2 Januari, 2026 | 47 dibaca | 0 dikomentari | 0 dibagi
PT CITRA PALU MINERALSPT Citra Palu Minerals saat ini membuka kesempatan karir bagi profesional yang handal di bidang pengadaan untuk mendukung operasional perusahaan di wilayah Sulawesi Tengah.Batas Pendaftaran: 11 Januari 2026 Officer ProcurementTugas dan Tanggung Jawab Utama:Mengembangkan dan menerapkan strategi pengadaan yang efektif dan efisien.Melakukan riset pasar untuk mengidentifikasi vendor atau pemasok yang kompetitif.Menyiapkan Request for Quotation (RFQ), mengevaluasi proposal vendor, dan PO.Menegosiasikan harga, syarat pembayaran,...
10 hari lalu | Jumat, 2 Januari, 2026 | 52 dibaca | 0 dikomentari | 0 dibagi
PT LAMBANG AZAS MULIAPT Lambang Azas Mulia membuka kesempatan bagi profesional di bidang Keselamatan dan Kesehatan Kerja untuk bergabung sebagai HSSE Officer guna mendukung operasional perusahaan.Lokasi Penempatan: Balongan, Tasikmalaya, Padalarang, Ujung Berung, Cikampek, Tanjung Gerem (Cilegon) HSSE OfficerKualifikasi:Pendidikan minimal D3 K3 atau Teknik.Berpengalaman minimal 2 tahun dalam bidang yang sama.Memiliki sertifikat Ahli K3 Umum (AK3U).Memiliki kemampuan kepemimpinan untuk memimpin tim.Menguasai Ms. Office dengan baik.Rincian...
10 hari lalu | Jumat, 2 Januari, 2026 | 38 dibaca | 0 dikomentari | 0 dibagi
PT MITRA CAKRAWALA INTERNATIONAL (MCI GROUP)PT Mitra Cakrawala International (MCI Group) is looking for an HR Staff to join our growing team. If you have a strong interest in Human Resources and are eager to develop your career in this field, we'd be happy to hear from you!Location: Kuningan, South Jakarta HR StaffWhat We're Looking For:Bachelor's degree (S1) in Psychology or Business Administration.Fresh graduates are welcome (HR knowledge is a plus).Able to analyze HR data and prepare basic HR reports effectively.Support HR administrative...
10 hari lalu | Jumat, 2 Januari, 2026 | 23 dibaca | 0 dikomentari | 0 dibagi
PT KALIMANTAN ALUMINA NUSANTARA (PT KAN)PT Kalimantan Alumina Nusantara (PT KAN), a subsidiary of Press Metal Group—the largest integrated aluminium producer in Southeast Asia—is looking for a qualified candidate to join our team.Location: Site (Remote Area) Doctor SiteTanggung Jawab:Memberikan layanan medis di lokasi kerja, termasuk pemeriksaan dan penanganan darurat.Mengelola kesehatan kerja, kesiapsiagaan darurat, serta memastikan kepatuhan regulasi.Melaksanakan promosi kesehatan, edukasi, dan administrasi pelaporan medis.Mengelola...
10 hari lalu | Jumat, 2 Januari, 2026 | 36 dibaca | 0 dikomentari | 0 dibagi
PT SURYA HUTANI JAYAPT Surya Hutani Jaya, perusahaan yang bergerak di bidang Hutan Tanaman Industri (HTI) di Kalimantan Timur, saat ini sedang mencari tenaga profesional yang dinamis untuk mengisi posisi berikut:Penempatan: Remote Area, Kalimantan TimurDeadline: 09 Januari 2026 Data AnalystKualifikasi:Pendidikan minimal S1 yang relevan dengan Data Analyst.Memiliki pengalaman minimal 2 tahun sebagai Data Analyst.Mahir dalam melakukan analisa data melalui Excel (lebih disukai jika mampu menggunakan Power BI).Memiliki keahlian dalam menyajikan...
10 hari lalu | Jumat, 2 Januari, 2026 | 20 dibaca | 0 dikomentari | 0 dibagi
ENM - PESONA KHATULISTIWAPT Pesona Khatulistiwa Nusantara saat ini sedang membuka lowongan kerja bagi profesional yang kompeten dan berintegritas untuk bergabung bersama tim IT kami.Penempatan: Site Kab. Bulungan - Kalimantan Utara (Roster 8:2) IT Developer (Backend Developer)Qualification:Pendidikan minimal S1 sesuai bidang keahlian.Pengalaman minimal 3 tahun dalam API Development & Integration.Menguasai REST API, JSON, dan Web Service.Memahami API Security (OAuth2.0, JWT).Menguasai Postman/Swagger untuk dokumentasi & testing....
10 hari lalu | Jumat, 2 Januari, 2026 | 26 dibaca | 0 dikomentari | 0 dibagi
PT INDONESIA WEDA BAY INDUSTRIAL PARK (IWIP)PT Indonesia Weda Bay Industrial Park membuka kesempatan bagi para profesional berpengalaman maupun lulusan baru untuk bergabung bersama kami di wilayah operasional Maluku Utara.Lokasi: Site Weda Bay - Halmahera Tengah, Maluku Utara Open Positions1. Accounting Senior OfficerKualifikasi:Pendidikan minimal S1 Akuntansi atau Keuangan.Fresh graduate dipersilakan melamar.Memahami dasar-dasar akuntansi dan keuangan, khususnya Account Receivable (AR) dan Account Payable (AP).Mampu mengoperasikan Ms. Office...
10 hari lalu | Jumat, 2 Januari, 2026 | 25 dibaca | 0 dikomentari | 0 dibagi
PT JAGA AMAN SEJAHTERAPT Jaga Aman Sejahtera membuka kesempatan karir bagi profesional yang kompeten untuk bergabung sebagai HR Admin/Staff guna mendukung operasional di wilayah Sulawesi Tengah.Penempatan: Jobsite KFM (Luwuk, Sulawesi Tengah) HR Admin/StaffKualifikasi:Pendidikan minimal S1 Manajemen, Psikologi, Hukum, atau Administrasi Bisnis.Pengalaman minimal 1-2 tahun sebagai HR Admin/HR Staff (diutamakan dari industri pertambangan nikel).Memahami proses administrasi HR: data karyawan, kontrak kerja (PKWT/PKWTT), absensi, payroll, BPJS Kesehatan...
10 hari lalu | Jumat, 2 Januari, 2026 | 37 dibaca | 0 dikomentari | 0 dibagi
First Resources GroupDibutuhkan segera! First Resources Group membuka lowongan pekerjaan bagi individu yang berpengalaman untuk mengisi posisi sebagai Truck Driver.Domisili: Pekanbaru (Lebih disukai) Truck DriverKualifikasi:Usia maksimal 38 tahun.Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat.Memiliki SIM B1 yang masih aktif.Bersedia menjalankan dinas ke luar kota.Hanya kandidat yang sesuai kualifikasi yang akan dihubungi lebih lanjut. Kirimkan CV Anda melalui alamat email:[email protected] terhadap...